Rabu, 19 Juni 2013

Meload File Text tanpa membuka Aplikasi

Fungsi ini sangat penting untuk membuat aplikasi pada VB.net.
Yaitu dimana saat Sobat, misalkan membuat Aplikasi Notepad, Sobat tidak perlu membuka Aplikasi Notepad Sobat dan Klik Open File untuk membaca File Text.
Cukup dengan Klik 2x atau Double Klik pada file Text, Dan otomatis Aplikasi Notepad sobat akan terbuka dan membaca File text yang sobat Klik tadi...mudah-mudahan sobat gak pusing...he..he


Asset : 2 TextBox

'Masukan Kode di bawah di Form Load
      
Try

            If Microsoft.VisualBasic.Command <> "" Then



                TextBox1.Text = Replace(Microsoft.VisualBasic.Command, Chr(34), "")

            End If

            TextBox2.Text = My.Computer.FileSystem.ReadAllText(TextBox1.Text)

        Catch ex As Exception
            MsgBox("File tidak bisa di buka")
        End Try


Ket : TextBox1 akan meLoad/Membaca di mana lokasi file yang Sobat klik berada
         Dan Textbox2 akan membaca File Text sesuai Alamat Lokasi yang ada pada TextBox1
         Dan jika File tidak sesuai , Pesan Error akan muncul

 Sumber : PutraVB

0 komentar:

Posting Komentar

Setelah melihat - lihat, Alangkah baiknya memberikan komentar mengenai Blog ini.
Kritik dan Saran teman-teman semua, Saya anggap sebagai masukan buat saya... terima kasih telah berkunjung